5 Rekomendasi Buku Terbaik tentang Agama Islam – Part 3
Kami harap Anda menyukai rekomendasi buku yang telah dipilih editor Ngaji Galileo. Yang kami pilih merupakan produk terbaik dari berbagai toko online yang ada di Indonesia.
DAFTAR BUKU TERBAIK TENTANG AGAMA ISLAM
1. Islam Nusantara
Islam Nusantara – Manhaj Dakwah Islam Aswaja di Nusantara. Tim BW LBM NU Jatim.
Dapatkan buku ini di Shopee dengan harga Rp 24.000
2. Pesan Cinta MBAH MOEN
Buku ini disusun untuk mengingatkan kita pada sosok alim penuh karisma itu. Seorang ayah bagi jutaan umat manusia, bukan hanya umat Islam Indonesia, tetapi juga masyarakat dunia. Seorang kiai, guru, yang dengan penuh rasa sabar mengajari, menjadi teladan, serta menyejukkan melalui tutur dan tindakan yang lembut penuh kasih sayang.
Dapatkan buku ini di Shopee dengan harga Rp 75.000
3. Kiri Islam
Hassan Hanafi mengungkapkan bahwa Kiri Islam bukanlah Islam yang berbaju Marxisme, karena itu berarti menafikan makna revolusioner dari Islam sendiri.
Ia juga tidak berarti bentuk eklektik antara marxisme dengan Islam, karena hal demikian hanya menunjukkan bentuk pemikiran yang tercerabut dari akar, tanpa pertautan yang erat dengan realitas kaum muslimin.
Dapatkan buku ini di Shopee dengan harga Rp 26.000
4. Ada Allah di Setiap Masalahmu
Buku ini hadir untuk membantu membuka pikiran dan hati. Ketika sedang bertemu dengan masalah dan ujian kehidupan, dengan izin Allah, yakinlah kita dapat menyelesaikan semua ujian hidup dan mengambil hikmah yang tidak pernah kita duga. Jangan takut, ada Allah di setiap masalahmu!
Dapatkan buku ini di Shopee dengan harga Rp 50.000
5. Ringkasan Tafsir Ibnu Katsir – Juz 1 sampai Juz 30
Tafsir Ibnu Katsir merupakan tafsir yang besar dan kaya manfaat. Tafsir ini menggunakan pendekatan yang sesuai dengan kebijakan Rasulullah, yaitu merujuk pada Al-Qur’an, As-Sunnah, serta pandangan para sahabat Nabi Saw.
Tafsir ini menjadi rujukan utama umat Islam dari zaman dulu hingga sekarang.
Dapatkan buku ini di Shopee dengan harga Rp 115.000
Keterangan: Harga tidak mengikat sewaktu-waktu dapat berubah tanpa pemberitahuan dahulu
Recent Posts
1/4 Abad Rayon PMII Galileo: Jejak Langkah dan Api Perjuangan
Dua puluh lima tahun lalu (10 Juni 2000), di tengah semangat intelektual dan gairah pencerahan,…
Hijau Itu Keren: Cara Bikin Teknologi Ramah Lingkungan yang Nggak Bikin Bumi Panas
Pernah kepikiran nggak sih, gimana caranya kita bisa terus pakai teknologi tanpa bikin bumi makin…
Bioteknologi Bukan Cuma Soal Cloning: Kenalan Yuk Sama Jenis dan Manfaatnya!
Kalau kamu pernah menonton film kloning atau tanaman super yang bisa tumbuh tanpa tanah. Kemungkinan…
Energi Masa Depan: Bumi Butuh Liburan dari Bahan Bakar Fosil
Coba bayangin, kamu lagi naik motor atau mobil, eh tiba-tiba semua SPBU tutup karena bensin…
Ngoding Asik, Ngerti Logik: 10 Buku Teknologi Informatika Wajib Baca Buat Pelajar & Mahasiswa
Halo, sobat digital! Kamu lagi nyari buku bacaan yang keren buat ngulik lebih dalam dunia…
Tips Belajar Seru di Jurusan Teknologi Informatika: Bikin Asyik Aja!
Selamat datang di dunia di mana kopi jadi sahabat sejati, dan layar laptop jadi cermin…