Dalam Usaha untuk Meningkatkan Produksi Pangan, Soal Biologi
Dalam usaha untuk meningkatkan produksi pangan, para peneliti berhasil mengembangkan bibit unggul melalui teknik hibridisasi. Cabang biologi yang mempelajari hal ini yaitu ….
A. genetika
B. taksonomi
C. anatomi
D. botani
E. zoologi
Soal biologi di atas, terlihat jelas bahwa jawabannya adalah A (genetika). Lalu apa alasan dari jawaban tersebut? Simak pembahasannya di bawah ini.
Pembahasan
Genetika adalah ilmu yang mempelajari tentang pewarisan sifat (hereditas). Secara bahasa, genetika berasal dari kata ‘genos’, yang artinya bangsa atau asal usul.
Salah satu kajian dalam genetika adalah mempelajari teknik menggabungkan dua tanaman. Penggabungan tersebut bertujuan menghasilkan bibit unggul. Sementara teknik yang digunakan untuk menghasilkan bibit unggul dinamakan dengan teknik hibridasi.
Recent Posts
MENGGENDONG NU
Oleh Didik Suyuthi Pada 1991, Gus Miek pernah menyarankan sebaiknya Gus Dur mundur dari NU.…
Menikmati Al Qur’an Secara Ilmiah (Episode 1) – Sains Islam
Oleh: M. Yusril Ihza Mastury, S.Si Bagi beberapa akademikus, keterkaitan agama dan sains merupakan bahasan…
Rutinan Ngaji Galileo di Jombang, Benarkah Gabut?
Usai membersamai reuni alumni Galileo Tahun 2023, ngaji ilmiah via zoom, hingga menerbitkan buku. Kini…
Andai Mahbub Ketum PBNU
Oleh Didik Suyuthi “Orang macam Mahbub mungkin tidak kelihatan strong and powerfull, tapi malahan bisa…
Kata-kata Lucu Tapi Menginspirasi, Cocok Buat Status WA, FB, & IG
Kata-kata lucu tapi menginspirasi emang asyik gesss. Sembari tersenyum, kamu bisa dapat petuah gratis. Apalagi…
Lucu Tapi Menginspirasi, Cocok Buat Status Medsos Hari Ini
Lucu tapi menginspirasi buat kamu semua guys. Karena kata-kata kali ini cocok buat kamu yang…