Kata Kata Lucu

Kata-kata Lucu Tapi Menginspirasi, Cocok Buat Status WA, FB, & IG

Reading Time: 3 minutes

Kata-kata lucu tapi menginspirasi emang asyik gesss. Sembari tersenyum, kamu bisa dapat petuah gratis. Apalagi kalo kamu post di sosial media, pastinya bikin ngalir tuh kebahagiaan dan spirit orang-orang yang membacanya.

Kamu yang tertarik mencari ide quotes humor juga bisa nih dari kata-kata mendalam yang sudah ngajigalileo susun. Asli keren banget, dan bisa si doi meleleh.

Nah, langsung aja yuk simak kata kata yang menginspirasi semua orang untuk bersemangat ria. Ingat, jangan sedih selalu ya sob. Tatap jalani hidup dengan penuh hepi.

Kata-Kata Lucu Tapi Menginspirasi

Pertama, jangan asal ngakak saja. Ini belu muncul kata-kata wow nya. Tapi tenang sebentar lagi setelah kamu scroll akan keluar.

Okay, pertama ada kata-kata: “Kuliah lo ambil apa? Gue sih ambil hikmahnya aja.” Ini sih gokil banget buat update status WA dan FB.

Kata-kata lucu di atas pas banget buat kamu yang rajin mager… ha..ha..

Sebenarnya gimana ya, sejak lulus SMA emang udah salah ambil kuliah. Jadi rencananya cari yang sama gitu, tapi satir. Ups!

Kedua, ada kalimat lucu yang bisa kamu jadiin inspirasi juga:

“Bermimpilah sesuka hati tentang apa yang kamu inginkan, sebab itu hanya mimpi.”

Iyap betul. Itu semua hanya mimpi. Kalaupun beneran, jadinya bonus kan!

Untuk temen kamu yang suka mimpi, kayaknya perlu tuh diajak ngobrol buat bahas status dari kalimat itu. Biar semakin indah mimpinya. WOW

Terus ada juga ka-kata lucu menginspirasi kayak gini: “Saya bekerja keras karena sadar kalau uang tidak punya kaki buat jalan sendiri ke kantong saya.

Itu baru kata-kata yang bikin otakmu bener. So, tau kan uang gak punya kaki, masih aja mimpi. Usaha dong!

Berikutnya apa lagi ya. Yuk Cek dibawah ini:

  • Hanya karena seseorang terlihat baik, belum tentu mereka memang yang terbaik untukmu. Susu yang tumpah pun warnanya tetap putih
  • Pembenci hanyalah pengagum yang bingung karena mereka tidak tahu alasan mengapa semua orang mencintaimu
  • Tidur siang terdengar sangat kekanak-kanakan. Aku lebih suka menyebutnya jeda kehidupan horizontal
  • Cara terbaik untuk menghargai pekerjaan adalah membayangkan dirimu tanpa pekerjaan

Kata-kata Lucu Ngakak

  1. “Menyerahlah kawan dalam mengejar mimpi, kecuali kamu sudah bangun.”
  2. “Berkata lucu memang tidak mudah, yang muda adalah usia 17 tahun.”
  3. “Berani mencintai, bukan berarti berani menikahi.”
  4. “Makanan terenak adalah sayur asem dari hasil tanganmu.”
  5. “Dia ngakak, aku terbahak-bahak.”
  6. “Sejuta kata untukmu, tapi satu kata yang takkan pernah terucap, yaitu iaia.”
  7. “Kupinang kau dengan sebongkah rambutan.”

10 Kata kata Buat Status FB, IG dan WA

  1. Kalau ada seseorang yang mengejekmu jelek, santai saja sob. Bilang aja kalau kamu bukan cermin.
  2. Kehidupan itu seperti sebuah acara televisi yang sangat panjang tanpa remote control.
  3. Kacamata hitam bisa membantumu mengamati orang tanpa ketahuan. Sama seperti Facebook di dunia nyata.
  4. Ya Tuhan, tolong beri aku kesabaran. Kalau Engkau beri aku kekuatan, mungkin aku akan memukul orang itu tepat di wajahnya.
  5. Duit memang tak menjamin kebahagiaan seseorang. Tapi kalau tak punya uang, kebahagiaanmu lebih tak terjamin lagi.
  6. Perbanyaklah mikir dan zikir, agar hidup tenang dan tentram, selamat makan siang, jangan lupa bayar
  7. Hidup itu sudah susah dan kadang banyak masalah. Kerna itulah, terkadang hidup hanya perlu ditertawakan saja
  8. Ketika hidup menutup pintu untukmu, buka lagi saja. Itu hanya pintu, itulah cara kerjanya.
  9. Pastikan selalu ikuti kata hatimu. Tapi ingat, bawalah otakmu juga.

Kata-kata Lucu Buat Status WA

  • “Wahai bidadari yang membaca statusku, kemarilah.”
  • “Status WA-ku ini boleh kau baca, tapi tertawalah terlebih dahulu.”
  • “Bersusah-susah dahulu, miskin kemudian.”
  • “Jemariku rontok gara-gara FB Pro.”
  • “Jangan kamu makan ayam yang masih bernapas.”
  • “THR masih di langit, belum nampak hilalnya.”
  • “Buat kamu yang masih jomblo, percayalah lebaran mending tidur aja.”

Kata-kata Lucu Tapi Mendalam

  1. “Berjuta kata untukmu sayang, tapi satu kata yang pasti: bayar hutangmu.”
  2. “Jalan-jalan ke Eropa yang menawan, biar kayak Indra Frimawan.”
  3. “Yono pergi ke pasar. Eh, bukan Budi lagi nih!”
  4. “Sapi terbaik akan mati di hari raya Qurban.”
  5. “Lucu nya hari ini, ketemu mantan lagi shopping sendirian.”

Untuk kata-kata lucu buat status yang gokil bisa cek di link ini https://ngajigalileo.com/130-kata-kata-lucu-singkat-terbaik-gokil-bikin-ngakak/. Di jamin bikin kamu ngakak abis deh.

Demikian kata-kata lucu tapi menginspirasi buat kamu sob. Jangan lupa berbahagia dan hepi selalu.

NgajiGalileo

Recent Posts

MENGGENDONG NU

Oleh Didik Suyuthi Pada 1991, Gus Miek pernah menyarankan sebaiknya Gus Dur mundur dari NU.…

3 bulan ago

Menikmati Al Qur’an Secara Ilmiah (Episode 1) – Sains Islam

Oleh: M. Yusril Ihza Mastury, S.Si Bagi beberapa akademikus, keterkaitan agama dan sains merupakan bahasan…

4 bulan ago

Rutinan Ngaji Galileo di Jombang, Benarkah Gabut?

Usai membersamai reuni alumni Galileo Tahun 2023, ngaji ilmiah via zoom, hingga menerbitkan buku. Kini…

4 bulan ago

Andai Mahbub Ketum PBNU

Oleh Didik Suyuthi “Orang macam Mahbub mungkin tidak kelihatan strong and powerfull, tapi malahan bisa…

4 bulan ago

Lucu Tapi Menginspirasi, Cocok Buat Status Medsos Hari Ini

Lucu tapi menginspirasi buat kamu semua guys. Karena kata-kata kali ini cocok buat kamu yang…

8 bulan ago

Kata-kata Lucu Terbaru Konyol Bikin Ketawa

Asli konyol bikin kamu ketawa. Kata-kata lucu terbaru spesial hari ini. Misalnya, "Cinta itu harusnya…

8 bulan ago