Komponen Kimiawi Sel Yang Termasuk Bahan Anorganik Adalah
Komponen Kimiawi Sel Yang Termasuk Bahan Anorganik
Komponen kimiawi sel yang termasuk bahan anorganik bisa kamu pelajari disini. Isinya berupa soal kimiawi sel yang termasuk bagian dari materi pelajaran biologi. Cocok buat belajar untuk menghadapi ujian sekolah, baik PTS, UAS, maupun ulangan harian.
Dalam pelajaran biologi, komponen kimiawi terbagi menjadi 2 yaitu komponen organik dan komponen anorganik. Dan, untuk kedua komponen tersebut, bisa kamu jawab soal berikut ini
Komponen kimiawi sel berikut ini yang termasuk bahan anorganik adalah …
A. lemak
B. protein
C. karbohidrat
D. asam nukleat
E. garam-garam mineral
Dari soal di atas, apa jawabannya? Cek yuk di ngajigalileo ini.
Komponen Kimiawi Sel dalam Biologi
Ada dua komponen kimiawi dalam sel; Pertama, komponen organik. Komponen kimiawi ini antara lain adalah karbohidrat, protein, lemak, dan asam nukleat. Detailnya bisa kamu cek berikut ini:
- Karbohidrat, susunan kimianya terdiri atas unsur C, H dan O. Dan, karbohidrat ini bisa kamu temukan pada bahan makanan seperti nasi, jagung, gandum, roti, dll.
- Protein, susunan komponen kimiawinya berupa asam amino. Bahan yang mengandung protein antara lain, telur, daging, dll.
- Lemak, berisi komponen berupa asam lemak dan gliserol.
- Asam Nukleat, komponennya terdiri dari DNA dan RNA.
Kedua; Komponen Anorganik. Untuk komponen anorganik yaitu air, vitamin, dan mineral.
- Komponen anorganik air yang berfungsi sebagai pelarut sekaligus dapat mempercepat reaksi.
- Vitamin yang terdiri atas vitamin A, D, E, K dengan fungsinya masing-masing.
- Mineral yang memiliki peran dalam aktivitas metabolisme sel, pengatur kerja enzim serta memelihara tekanan osmosis sel.
Jawaban Soal Komponen Kimiawi dalam Sel
Melihat penjelasan mengenai komponen kimiawi dalam sel. Maka soal biologi; Komponen kimiawisel berikut ini yang termasuk bahan anorganik adalah… Maka, jawabannya adalah E, yaitu garam-garam mineral.
Demikian soal dan pembahasan komponen kimiawi yang ada dalam sel makhluk hidup. Semoga jawabannya bisa membantu kamu ketika mengerjakan soal-soal biologi. Amiin
Sumber: https://www.kamusbiologisma.com/2023/01/komponen-kimiawi-sel-yang-termasuk.html
Recent Posts
Green Energy & Tech: Transforming Our World for a Sustainable Future
Green energy is no longer a futuristic dream. It is our present reality. From solar…
Innovative Water Cleaning Technologies for a Cleaner Bathroom
Bathrooms are essential in every home. They are also where most water usage happens. Cleaning…
The Convergence of Technology and Humanities: A New Era of Interdisciplinary Advancement
Technology and humanities were once seen as separate domains. However, in recent years, their convergence…
The Digital Classroom: How Technology is Shaping Education Worldwide
Education is evolving rapidly. Technology is playing a key role. Digital tools, online learning, and…
Pure Water for All: Community-Friendly Water Filters Using Appropriate Technology
Water is essential for life. But many communities lack clean drinking water. This leads to…
Unpacking Technology: A Simple Guide for Students and Workers
In today’s world, technology touches every aspect of our daily lives. From the smartphone in…