Komponen Kimiawi Sel Yang Termasuk Bahan Anorganik Adalah

Share artikel ini

Reading Time: < 1 minute

Komponen kimiawi sel yang termasuk bahan anorganik bisa kamu pelajari disini. Isinya berupa soal kimiawi sel yang termasuk bagian dari materi pelajaran biologi. Cocok buat belajar untuk menghadapi ujian sekolah, baik PTS, UAS, maupun ulangan harian.

Dalam pelajaran biologi, komponen kimiawi terbagi menjadi 2 yaitu komponen organik dan komponen anorganik. Dan, untuk kedua komponen tersebut, bisa kamu jawab soal berikut ini

Komponen kimiawi sel berikut ini yang termasuk bahan anorganik adalah …

A. lemak
B. protein
C. karbohidrat
D. asam nukleat
E. garam-garam mineral

Dari soal di atas, apa jawabannya? Cek yuk di ngajigalileo ini.

Komponen Kimiawi Sel dalam Biologi

Ada dua komponen kimiawi dalam sel; Pertama, komponen organik. Komponen kimiawi ini antara lain adalah karbohidrat, protein, lemak, dan asam nukleat. Detailnya bisa kamu cek berikut ini:

  1. Karbohidrat, susunan kimianya terdiri atas unsur C, H dan O. Dan, karbohidrat ini bisa kamu temukan pada bahan makanan seperti nasi, jagung, gandum, roti, dll.
  2. Protein, susunan komponen kimiawinya berupa asam amino. Bahan yang mengandung protein antara lain, telur, daging, dll.
  3. Lemak, berisi komponen berupa asam lemak dan gliserol.
  4. Asam Nukleat, komponennya terdiri dari DNA dan RNA.
Baca Juga:   LKPD Tata Nama Binomial Nomenclatur

Kedua; Komponen Anorganik. Untuk komponen anorganik yaitu air, vitamin, dan mineral.

  • Komponen anorganik air yang berfungsi sebagai pelarut sekaligus dapat mempercepat reaksi.
  • Vitamin yang terdiri atas vitamin A, D, E, K dengan fungsinya masing-masing.
  • Mineral yang memiliki peran dalam aktivitas metabolisme sel, pengatur kerja enzim serta memelihara tekanan osmosis sel.

Jawaban Soal Komponen Kimiawi dalam Sel

Melihat penjelasan mengenai komponen kimiawi dalam sel. Maka soal biologi; Komponen kimiawisel berikut ini yang termasuk bahan anorganik adalah… Maka, jawabannya adalah E, yaitu garam-garam mineral.

Demikian soal dan pembahasan komponen kimiawi yang ada dalam sel makhluk hidup. Semoga jawabannya bisa membantu kamu ketika mengerjakan soal-soal biologi. Amiin

Baca Juga:   Dalam Usaha untuk Meningkatkan Produksi Pangan, Soal Biologi

Sumber: https://www.kamusbiologisma.com/2023/01/komponen-kimiawi-sel-yang-termasuk.html


Share artikel ini

Recommended For You

Tulis Komentar