Perbedaaan Metamorfosis Sempurna dan Metamorfosis Tidak Sempurna
Metamorfosis dibagi menjadi dua (2), yaitu metamormosis sempurna dan metamorfosis tidak sempurna. Metamorfosis sendiri adalah proses perkembangan biologi pada hewan yang melibatkan perubahan penampilan fisik dan atau struktur setelah kelahiran atau penetasan.
Perubahan fisik terjadi terjadi akibat pertumbuhan sel dan diferensiasi sel yang secara radikal berbeda. Adapun tahapan atau fase dari metamorfosis, adalah sebagai berikut:
Metamorfosis sempurna biasanya diawali dengan telur, lalu nimfa, pupa, dan berakhir pada imago. Sedangkan, metamorfosis tidak sempurna diawali dengan telur, lalu nimfa dan berakhir dengan imago (tanpa melalui fase pupa atau kepompong).
Fase Pupa adalah masa peralihan antara fase larva menuju imago yang menjadikan organisme dalam masa inaktif. Secara umum hewan dengan metamorfosis yang tidak sempurnalah yang tidak memiliki fase pupa.
Telur adalah cikal bakal makhluk hidup yang dimiliki betina yang nantinya akan dibuahi pejantan. Sementara nimfa adalah hewan muda yang mempunyai bentuk sudah menyerupai hewan dewasa.
Sedangkan, larva adalah hewan muda yang sangat berbeda dengan bentuk hewan dewasa, dan Imago adalah hewan dewasa.
Hewan yang mengalami fase metamorfosis ini berasal dari kelompok, seperti serangga, amfibi (katak), molusca, crustacea (udang-udangan), echinodermata, dan tunicata.
Proses metamorfosis yang dilalui hewan-hewan tersebut biasanya (tapi tidak selalu) disertai perubahan habitat atau kelakuan.
Contoh hewan yang mengalami fase metamorfosis
Metamorfosis Sempurna
Kupu-Kupu: Telur > Ulat > Kepompong > kupu Kupu
Semut: Telur > Larva > Pupa > Semut
Lebah: Telur > Larva > Kepompong > Lebah
Lalat: Telur > Belatung (Larva) > Pupa > Lalat
Metamorfosis tidak sempurna
Capung: Telur > Nimfa > Imago (capung dewasa)
Laron: Telur > Nimfa > Imago (laron dewasa) > raja/ratu
Jangkkrik: Telur > Nimfa > Jangkrik Dewasa
Recent Posts
MENGGENDONG NU
Oleh Didik Suyuthi Pada 1991, Gus Miek pernah menyarankan sebaiknya Gus Dur mundur dari NU.…
Menikmati Al Qur’an Secara Ilmiah (Episode 1) – Sains Islam
Oleh: M. Yusril Ihza Mastury, S.Si Bagi beberapa akademikus, keterkaitan agama dan sains merupakan bahasan…
Rutinan Ngaji Galileo di Jombang, Benarkah Gabut?
Usai membersamai reuni alumni Galileo Tahun 2023, ngaji ilmiah via zoom, hingga menerbitkan buku. Kini…
Andai Mahbub Ketum PBNU
Oleh Didik Suyuthi “Orang macam Mahbub mungkin tidak kelihatan strong and powerfull, tapi malahan bisa…
Kata-kata Lucu Tapi Menginspirasi, Cocok Buat Status WA, FB, & IG
Kata-kata lucu tapi menginspirasi emang asyik gesss. Sembari tersenyum, kamu bisa dapat petuah gratis. Apalagi…
Lucu Tapi Menginspirasi, Cocok Buat Status Medsos Hari Ini
Lucu tapi menginspirasi buat kamu semua guys. Karena kata-kata kali ini cocok buat kamu yang…