Form Temu Alumni Galileo Vol 2, Dimana Bat?

Share artikel ini

Reading Time: < 1 minute

Wow!! Tanggal dan lokasi temu alumni Galileo Vol 2 sudah redi. Tinggal langkah selanjutnya sabahat/i Galileo di penjuru dunia mengisi form yang sudah panitia siapkan.

Lantas, bagaimana cara mendapatkan form temu alumni Galileo? Dan, apa sajakah yang mesti sahabat-sahabat perhatikan saat mengisinya. Yuk cek di bawah ini.

Cara Mendapatkan Form Temu Alumni Galileo Vol 2

Pasti sobat Galileo bertanya-tanya, dimana mendapatkan formulir temu alumni. Ternyata gampang kok, karena form ini sudah tersebar di grup WA Galileo. Bahkan, di WA Galileo-Nganjuk Jombang sudah keluar form-nya.

Baca Juga:   Bermain Sains dengan Membuat Air Pelangi yang Mudah dan Edukatif

Kalo belum masuk group WA resmi Galileo, langsung colek saja adminnya. Namun, jika masih bingung adminnya siapa, coba hubungi sahabat ketua rayon kamu.

Nah, setelah dapat form-nya gimana? Cukup isi saja data-data yang sudah panitia siapkan. kemudian akhiri dengan menekan tombol “Submit“.

Ohya, di dalamnya ada kolom pesan. Jadinya, kalo kamu punya uneg-uneg bisa langsung disampaikan.

Jadwal & Lokasi Temu Alumni

Untuk informasi jadwal dan lokasi temu alumni Galileo bisa kamu lihat berikut ini:

Hari: Sabtu-Minggu
Tanggal: 2-3 September 2023
Tempat: Asrama BBGP Jatim

Sekian dulu ya kabar terbaru hari ini. Wallahul Muwaffiq ila Aqwamit Tharieq. Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.


Share artikel ini

Recommended For You

1 Comment

Tulis Komentar